Rabu, 28 April 2010

"PROGRAM MENCARI BILANGAN FAKTORIAL"


Langkah mencari faktorial :
• Masuklah ke program Microsoft Visual Basic, akan keluar tampilan New Project, pilih Standar EXE kemudian klik Open.
• Kemudian muncul tampilan Form1, dan ganti nama Form1 pada Caption menjadi “Mencari Bilangan Faktorial”
• Dan untuk membuat User Interface klik dan drag-drop komponen label didalam ToolBox ke Form sebanyak 2kali dan kemudian ganti nama Captionnya Label1 dengan ANGKA, Label2 dengan HASIL. Lalu klik dan drag-drop TextBox sebanyak 2kali, dan kosongkan semua textnya kemudian beri nama pada text1 dengan TXTANGKA dan Text2 dengan TXTHASIL.
• Kemudian klik dan drag CommandButton sebanyak 3kali. Ganti nama Caption Command1 dengan PROSES, Command2 dengan ULANG dan Command3 dengan nama EXIT. Dan beri nama Command1 dengan CmdProses, Command2 dengan CmdUlang dan Command3 dengan CmdExit.
• Klik View Code untuk menampilkan Jendela Code kemudian masukan rumusnya :
Private Sub cmdproses_Click()
bil = 1
For i = 1 To TXTANGKA.Text
bil = bil * i
Next
TXTHASIL.Text = Str(bil)
CMDULANG.Enabled = True
CMDPROSES.Enabled = False
End Sub

Private Sub CMDULANG_Click()
TXTANGKA.Text = ""
TXTHASIL.Text = ""
TXTANGKA.SetFocus
CMDULANG.Enabled = False
CMDPROSES.Enabled = True
End Sub

Private Sub CMDEXIT_Click()
End
End Sub

Tidak ada komentar:

Posting Komentar